Bertanyalah tentang Suatu Permasalahan kepada Ahlinya

Islam adalah agama yang paling sempurna dalam memerhatikan seluruh sisi kehidupan manusia. Oleh karena itu, Allah memerintah kita agar bertanya kepada ahlinya apabila kita tidak tahu. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, فَسۡ‍َٔلُوٓاْ أَهۡلَ ٱلذِّكۡرِ إِن كُنتُمۡ لَا تَعۡلَمُونَ “… maka bertanyalah kepada orang yang mempunyai pengetahuan jika kalian tidak mengetahui.” …

Baca Selengkapnya

Solusi untuk Anak-Anak yang Sudah Jenuh Sekolah di Ma’had

Solusi untuk Anak-Anak yang Sudah Jenuh Sekolah di Ma’had bersama: Al-Ustadz Qamar Su’aidi, Lc   Bagaimana solusi untuk anak-anak yang sudah jenuh sekolah di ma’had/pondok? Apakah boleh bagi orang tua untuk memaksakan kehendak kepada anak-anaknya agar tetap sekolah sementara anaknya sudah tidak ada semangat belajar? Apakah salah kalau anak tersebut …

Baca Selengkapnya

Cara Mengatasi Keragu-raguan dalam Agama

Cara Mengatasi Keragu-raguan dalam Agama bersama: Al-Ustadz Qamar Su’aidi, Lc   Saya bingung dengan keadaan saya, Ustadz. Saya sering tertimpa keragu-raguan dalam agama, padahal jelas-jelas kebenaran Islam itu, dan saya sudah dikasih tahu doanya, “Amantu billahi wabirusulihi.” Adakah cara lain agar keragu-raguan saya hilang? Saya tidak ingin keimanan saya terkikis/hilang, …

Baca Selengkapnya

Kisah Istri Nabi Nuh alaihis salam dan Istri Nabi Luth alaihis salam

Kisah Istri Nabi Nuh alaihis salam dan Istri Nabi Luth alaihis salam Oleh: Al-Ustadz Idral Harits Tidak banyak sumber yang menyebutkan secara rinci kisah tentang istri Nabi Nuh q dan istri Nabi Luth q. Akan tetapi, ada beberapa ayat al-Qur’anul Karim yang menerangkan keadaan istri Nabi Luth. Adapun tentang istri …

Baca Selengkapnya

Jangan Katakan Cinta Jika Kenistaan yang Kauinginkan

Jangan Katakan Cinta Jika Kenistaan yang Kauinginkan Oleh: Al-Ustadz Abdullah al-Jakarty   “Eee…, sebenarnya, aku sudah lama jatuh hati padamu. Mau tidak kamu jadi pacarku?” kata seorang pria kepada wanita yang dia cintai. Bisa jadi, itulah kalimat yang biasa diungkapkan oleh seorang pria yang sedang jatuh cinta kepada wanita yang …

Baca Selengkapnya

Budaya Selingkuh

Budaya Selingkuh Oleh: Al-Ustadz Abu Hamzah Yusuf Kata selingkuh berasal dari bahasa Jawa yang artinya perbuatan tidak jujur atau sembunyi-sembunyi; atau menyembunyikan sesuatu yang bukan miliknya. Termasuk maknanya pula adalah perbuatan serong. Meskipun demikian, istilah selingkuh di Indonesia memiliki makna khusus “hubungan gelap” atau hubungan seseorang—yang sudah bersuami atau sudah …

Baca Selengkapnya